Resep es krim tempura (es krim goreng yang di bungkus dengan kue castela)

You are currently viewing Resep es krim tempura (es krim goreng yang di bungkus dengan kue castela)

Kami membuat es krim tempura, kami akan pastikan untuk tidak merusak adonan gorengannya! Kue sponge castella ini fungsinya sebagai insulator panas. Adonan gorengan nya mungkin masih panas. Tapi es krim yang didalamnya belum meleleh. Ini sangat keren! Enak!!

Mencetak
Print Recipe
Es krim tempura (es krim goreng)
Votes: 2
Rating: 4.5
You:
Silakan tinggalkan peringkat bintang 5 jika Anda suka resepnya! 🙂
Add to Meal Plan
Add to Meal Plan:
This recipe has been added to your Meal Plan
Cook Time 15 Menit
Mengeraskan bola" es krim ke dalam freezer tidak termasuk dalam waktu memasak.
Servings
Buah
Penterjemah Huffasari
Cook Time 15 Menit
Mengeraskan bola" es krim ke dalam freezer tidak termasuk dalam waktu memasak.
Servings
Buah
Penterjemah Huffasari
Votes: 2
Rating: 4.5
You:
Silakan tinggalkan peringkat bintang 5 jika Anda suka resepnya! 🙂
Add to Meal Plan
Add to Meal Plan:
This recipe has been added to your Meal Plan
Ingredients
Es krim
  • 1 sendok Es Krim Vanila
  • 1 sendok Es krim coklat
  • 1 sendok Es krim green tea
  • 6 potong Kue Castella atau kue sponge biasa, 7x5cm/2.8"x2"
Adonan goreng
  • 3 sdm Air dingin
  • 30 g Cake Flour (tepung kunci biru) atau All Purpose Flour (tepung segitiga biru)
Bahan lainnya
  • Minyak goreng
  • Selai raspberry diencerkan dulu, untuk membuat saus raspberry
* 1 sendok makan (sdm) = 15 ml, 1 sendok teh (sdt) = 5 ml
Instructions
  1. Pertama, basahi scoop es krim dan sodoklah es krim vanila jadi bulat.
    Pertama, basahi scoop es krim dan sodoklah es krim vanila jadi bulat.
  2. Kemudian, letakan es krim kedalam nampan dingin
    Kemudian, letakan es krim kedalam nampan dingin
  3. Sodok es krim coklat dan matcha juga bentuk jadi bulat dan simpan kedalam freezer agar mengeras.
    Sodok es krim coklat dan matcha juga bentuk jadi bulat dan simpan kedalam freezer agar mengeras.
  4. Selanjutnya, potong kue sponge castella setebal 5mm (0.2") perpotong nya dan bungkus es krim nya dengan castela seperti yang ditujukkan.
    Selanjutnya, potong kue sponge castella setebal 5mm (0.2") perpotong nya dan bungkus es krim nya dengan castela seperti yang ditujukkan.
  5. Kamu juga bisa menggunakan kue sponge biasa sebagai gantinya castella. Sarung tangan karet akan membantu mencegah es krimnya meleleh.
    Kamu juga bisa menggunakan kue sponge biasa sebagai gantinya castella. Sarung tangan karet akan membantu mencegah es krimnya meleleh.
  6. Pastikan untuk menutup rapat" setiap celahnya jikalau tidak maka nanti es krim akan meleleh dan bocor saat di goreng.
    Pastikan untuk menutup rapat" setiap celahnya jikalau tidak maka nanti es krim akan meleleh dan bocor saat di goreng.
  7. Bungkus bola es krimnya dengan plastic wrap.
    Bungkus bola es krimnya dengan plastic wrap.
  8. Kemudian simpan es krim ke dalam freezer setidaknya 2 sampai 3 jam agar kokoh.
    Kemudian simpan es krim ke dalam freezer setidaknya 2 sampai 3 jam agar kokoh.
  9. Sekarang, ayo buat adonan tempuranya. Campurkan air dingin dan cake flour ke dalam sebuah mangkuk. Aduk menggunakan ballon whisk.
    Sekarang, ayo buat adonan tempuranya. Campurkan air dingin dan cake flour ke dalam sebuah mangkuk. Aduk menggunakan ballon whisk.
  10. Panaskan minyak goreng sekitar 190 °C (374 °F). Ini adalah suhu yang relatif tinggi untuk menggoreng.
    Panaskan minyak goreng sekitar 190 °C (374 °F). Ini adalah suhu yang relatif tinggi untuk menggoreng.
  11. Sekarang, keluarkan satu buah bola es krim dari freezer dan lumuri dengan adonan.
    Sekarang, keluarkan satu buah bola es krim dari freezer dan lumuri dengan adonan.
  12. Kemudian, dengan pelan" taruh es krim kedalam penggorengan.
    Kemudian, dengan pelan" taruh es krim kedalam penggorengan.
  13. Siram minyak panas di atas es krimnya. Pastikan untuk tidak menyentuh es krim sampai kulit adonan nya muncul/kokoh.
    Siram minyak panas di atas es krimnya. Pastikan untuk tidak menyentuh es krim sampai kulit adonan nya muncul/kokoh.
  14. Goreng selama 30 detik total nya. Sampai permukaannya berubah warna.
    Goreng selama 30 detik total nya. Sampai permukaannya berubah warna.
  15. Angkat dan letakan di piring.
    Angkat dan letakan di piring.
  16. Terakhir, beri saus raspberry di atasnya.
    Terakhir, beri saus raspberry di atasnya.
  17. Nikmati es krim tempuramu yang hangat sebelum bagian dalamnya meleleh.
    Nikmati es krim tempuramu yang hangat sebelum bagian dalamnya meleleh.
  18. Kamu bisa menyimpan banyak" es krim tempuramu ke dalam freezer dan buatlah teman-temanmu terkesan di pesta.
    Kamu bisa menyimpan banyak" es krim tempuramu ke dalam freezer dan buatlah teman-temanmu terkesan di pesta.
Recipe Notes

Hal petama yang harus diingat saat mencoba resep ini adalah bungkus es krim ini rapat" sehingga tidak ada celahnya. Yang kedua adalah keraskan bola" es krim yang telah di bungkus kue castella ke dalam freezer.
Jika saat menggoreng suara percikan minyaknya semakin keras, angkatlah es krimmu segera. Itu pertanda bahwa lelehan es krimmu mulai bocor.
Kamu juga harus mencoba resep Green Tea Ice Cream kami.

Cooking with Dog

Cooking with Dog is a YouTube cooking show featured by a canine host Francis and a mysterious Japanese Chef whose real name is not disclosed.
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments